Postingan

Menampilkan postingan dari Oktober, 2020

PERSAMAAN LINEAR TIGA VARIABEL

Gambar
 NAMA : CHAMELIA CHANSA  KELAS : X IPS 3 ABSEN : 07 PERSAMAAN LINEAR TIGA VARIABLE { SPLTV} Sistem persamaan linear tiga variabel (SPLTV) adalah sebuah persamaan matematika yang meliputi 3 persamaan linear yang masing – masing dari persamaan yang bervariabel tiga (contoh x, y dan z). Dan SPLTV juga didefinisikan sebagai suatu bentuk konsep di dalam ilmu matematika yang bermanfaat untuk menyelesaikan sebuah kasus yang tidak bisa untuk diselesaikan dengan menggunakan bentuk persamaan linear satu variabel danjuga  persamaan linear dua variabel. Definisi Dan Bentuk Umum Sistem persamaan linear tiga variabel (SPLTV) adalah bentuk perluasan dari  persamaan linear dari dua variabel (SPLDV) Bentuk yang umum dari Sistem Persamaan Linear Tiga Variabel (SPLTV) di dalam x, y, dan juga z bisa ditulis seperti berikut ini : ax + by + cz = d                                  a 1 x + b 1 y + c 1 z = d 1 ex + fy + gz = h             atau              a 2 x + b 2 y + c 2 z = d  2 ix + jy + kz = l         

SISTEM PERTIDAKSAMAAN LINEAR-KUADRAT DAN KUADRAT-KUADRAT

Gambar
NAMA : CHAMELIA CHANSA  KELAS : X IPS 3 ABSEN : 07 SISTEM PERTIDAKSAMAAN LINIER DAN KUADRAT Sebelum membahas sistem pertidaksamaan, akan dibahas terlebih dahulu secara tersendiri pertidaksamaan linier dan pertidaksamaan kuadrat dua variabel. Pertidaksamaan linier dua variabel yaitu suatu pertidaksamaan yang memuat dua variabel dengan pangkat tertinggi satu. Penyelesaian dari pertidaksamaa linier dua variabel ini merupakan gambar daerah pada grafik Catesius (sumbu-XY) yang dibatasi oleh suatu garis linier. Untuk lebih jelasnya ikutilah contoh soal berikut ini : 01. gambarlah daerah penyelesaian pertidaksamaan linier y ≤ –2x + 6, dengan x dan y anggota real. Jawab Apabila daerah penyelesaian pertidaksamaan linier diketahui dan garis batasnya melalui dua titik tertentu, maka pertidaksamaan liniernya dapat ditentukan. Jika kedua titik yang diketahui berada pada sumbu-X dan sumbu-Y, maka persamaan liniernya ditentukan dengan rumus: Untuk lebih jelasnya akan diuraikan pada contoh soal beriku

LATIHAN SOAL PTS MATEMATIKA

Gambar
  NAMA : CHAMELIA CHANSA  KELAS : X IPS 3 ABSEN : 07 JAWABAN :  1.     3x - 6| - |x - 4|.|x + 1|  = (3x - 6) -(-x + 4)(x + 1) = 3x - 6 - (-x² + 3x + 4) = x² - 10 2    .HP(x=8/5 dan x=4) 3.    4.    X1=35 X2=7 X3=35 5. |3x - 5| > 1 -1 > 3x - 5 > 1 -1 + 5 > 3x - 5 + 5 > 1 + 5 4 > 3x > 6 4 ÷ 3 > 3x ÷ 3 > 6 ÷ 3 4/3 > x > 2 6. |3x - 5| > 1 -1 > 3x - 5 > 1 -1 + 5 > 3x - 5 + 5 > 1 + 5 4 > 3x > 6 4 ÷ 3 > 3x ÷ 3 > 6 ÷ 3 4/3 > x > 2 7. x-c < x < x+c = 670cm < x < 830cm 8. Rp 2.500.000 dan Rp. 3.500.000 9. X¹=-6,x²=1/2     X¹=-6,x²=0,5 10. X/X+3=X+1/X-2,X≠-3,X≠2        X x (X-2)=(X+1) × (X+3)        X²-2X=X²+3X+X+3        -2X=3X+X+3        -2X=4X+3        -2X-4X=3        -6X=3        X=-1/2 , X≠ -3,X≠2        X=-1/2 11.  X > 1 12.  Hp ( x¹ = 5  x² = 3,4) 13.  x¹ = -1 x² = 5 14. Hp ( x| x > 2, x E m) 15.    Dengan kecepatan rata-rata 90 km/jam, sebuah cotage membutuhkan 3 jam 20 menit. Jika kecepatan rata-rata 80km